Sabtu, 06 April 2013

Mempercepat Koneksi Internet Dengan Google Web Accelerator 0.2.70

 
Komputer kamu super lemot saat internet apa lagi ketika kerjaan penting atau dapet tuka dari guru atau dosen dan harus ambil materi dari internet, solusi untuk internet yang lemot adalah mengunakan Google Web Accelerator. Kenapa solusinya google accelerator karena aplikasi ini menggunakan jaringan komputer global Google dengan demikian dapat memuat web lebih cepat, Google web Accelerator ini adalah produk dari google lab dan jelas aman untuk komputer kita. Bagai mana kerja google web accelerator? cara kerja program ini sangat mudah digunakan dengan mengintalnya dikomputer kita tidak perlu repot dan ukuran filenya juga kecil cepat untuk di download, Google Web Accelerator menggunakan berbagai strategi untuk membuat web lebih cepat di internet yang anda inginkan dengan lebih cepat dan juga menyimpanya kedalam komputer anda ini akan membuat proses loading halaman makin cepat apa bila anda ingin membuka halaman yang sama dengan demikian dapat menghemat bandwidth kutota internet bila anda mengunakan paket internet yang tidak ultimate. 

  • Mengirim permintaan halaman melalui mesin Google yang didedikasikan untuk menangani Google Web Accelerator sebagai lalu lintas.
  • Menyimpan salinan yang sering dilihat halamannya untuk membuat lebihcepat diakses.
  • Men-download pembaruan hanya jika halaman web telah berubah sedikit sejak Anda terakhir dilihat.
  • Prefetching halaman tertentu ke komputer Anda.
  • Mengelola koneksi Internet Anda untuk mengurangi pemborosan bandwidth.
  • Mengompresi data sebelum mengirimnya ke komputer Anda.





Sistem Operasi : Win XP, Win Vista, Win 7 
Ukuran File : 1,55MB


Tidak ada komentar:

Berita Populer